Rekomendasi terbaik untuk jawaban dari pertanyaan yang telah FestivalPanji kurasi untuk kamu:
Jawaban:
Tiga bilangan ganjil berurutun yang jumlahnya 45 adalah 13, 15, 17.
Soal tersebut merupakan materi barisan aritmetika.
Penjelasan dengan langkah-langkah
Barisan aritmetika adalah barisan bilangan dengan hasil pengurangan setiap suku dengan suku sebelumnya selalu sama atau tetap.
Rumus suku ke-n →
Diketahui :
Jumlah 3 bilangan ganjil = 45.
Ditanya :
Menemukan 3 bilangan tersebut.
Jawab :
- Menentukan tiga bilangan ganjil
Bilangan genap mempunyai selisih 2.
U₁ + U₂ + U₃ = 45
n + (n + 2) + (n + 2 + 2) = 45
3n + 6 = 45
3n = 45 – 6
3n = 39
n =
n = 13
U₂ = n + 2
= 13 + 2
= 15
U₃ = n + 4
= 13 + 4
= 17
Kesimpulan :
Jadi 3 bilangan ganjil berurutan yang jumlahnya 45 adalah 13, 15, dan 17.
——————————————————————————————————-
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang barisan 3 bilangan genap berjumlah 84 → brainly.co.id/tugas/80575
- Materi tentang barisan aritmetika, jumlah semua bilangan ganjil yang kurang dari 50 → brainly.co.id/tugas/4202795
- Materi tentang barisan aritmetika, selisih bilangan terbesar dan terkecil → brainly.co.id/tugas/43802
Detail Jawaban
Kelas : 9 SMP
Mapel : Matematika
Materi : Bab 2 – Barisan dan Deret Bilangan
Kode : 9.2.2
#AyoBelajar #SPJ2
Demikian ulasan mengenai jawaban dari pertanyaan:
1. Temukan tiga bilangan ganjil berurutan yg jumlahnya sama dengan 45
Kami harapkan bahwa informasi yang kami sampaikan dalam artikel tanya jawab di atas dapat memberikan wawasan dan solusi bagi kamu yang membutuhkan jawaban dengan tepat. Teruslah berinovasi dan belajar untuk memperbaiki kualitas pengetahuan demi masa depan yang lebih baik.
Apabila kamu membutuhkan informasi lain tentang pertanyaan atau seputar dunia Pendidikan, silahkan kunjungi laman atau artikel kami yang lain.
Penulis: Penulis Senja