Batas wilayah flora Indonesia barat dengan Indonesia tengah adalah?​

Berikut rekomenasi dari jawaban atas pertanyaan yang telah dikumpulkan oleh FestivalPanji.id:


Jawaban:

Batas wilayah flora Indonesia Barat dengan Indonesia Tengah adalah garis Wallace. Garis Wallace merupakan garis pemisah persebaran flora dan fauna Indonesia Barat dengan persebaran flora dan fauna Indonesia bagian Tengah

Pembahasan

Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar. Bagian barat Indonesia berbatasan dengan Benua Asia, sedangkan bagian Timur Indonesia berbatasan dengan Benua Australia. Kondisi geografis Indonesia tersebut memengaruhi persebaran keanekaragaman flora dan fauna di Indonesia.

Pengelompokan flora dan fauna di Indonesia terbagi atas 3 bagian wilayah, yaitu bagian barat (Asiatis), bagian tengah (peralihan), dan bagian timur (Australis). Pengelompokan ini didasarkan pada garis pemisah yang dikenal sebagai garis Wallace dan garis Webber.

Garis Wallace dan garis Webber merupakan garis khayal yang membagi persebaran flora dan fauna di Indonesia. Garis Wallace dibuat oleh Alfred Russel Wallace, sedangkan garis Webber diciptakan oleh Max Wilhem Carl Webber. Kedua ahli tersebut melihat bahwa terdapat perbedaan signifikan antara flora dan fauna yang mendiami tiap wilayah.⁣

Garis Wallace membagi persebaran flora & fauna di Indonesia wilayah Barat serta Tengah, sementara Garis Webber membagi persebaran flora & fauna di Indonesia wilayah Tengah & Timur.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang garis Wallace: brainly.co.id/tugas/40585961
  2. Materi tentang klasifikasi tipe dan pola iklim: brainly.co.id/tugas/39375178
  3. Materi tentang garis lintang dan bujur: brainly.co.id/tugas/39214006

———————————————————-

Detail jawaban

Kelas: 11

Mapel: Geografi

Bab: Bab 2 – Flora dan Fauna di Indonesia dan Dunia

Kode: 11.8.2

#TingkatkanPrestasimu

#SPJ6


#FestivalPanji #TanyaJawab #AyoBelajar #AyoMembaca #AyoPintar #DuniaPendidikan #TanyadanJawab #IndonesiaPintar #PenerusBangsa #CerdasPendidikan #HidupPendidikan #PintarJawab #Kuesioner #CepatBisa #Festival Panji #FestivalPanji ID #MenjawabPertanyaan #SD #SMP #SMA

Sekian ulasan mengenai jawaban dari pertanyaan:

Batas wilayah flora Indonesia barat dengan Indonesia tengah adalah?​

Kami harapkan bahwa informasi yang kami sampaikan dalam artikel tanya jawab di atas dapat memberikan wawasan dan solusi bagi kamu yang membutuhkan jawaban dengan tepat. Teruslah berinovasi dan belajar untuk memperbaiki kualitas pengetahuan demi masa depan yang lebih baik.

Apabila kamu membutuhkan informasi lain tentang pertanyaan atau seputar dunia Pendidikan, silahkan kunjungi laman atau artikel kami yang lain.


Penulis: Penulis Senja