Gerakan roll, yaitu gerakan berguling ke …. *​

Rekomendasi terbaik untuk jawaban dari pertanyaan yang telah FestivalPanji kurasi untuk kamu:


Jawaban:

Salah satu gerakan dasar yang ada pada senam lantai adalah gerakan roll. Arah dari gerakan roll adalah ke depan.

Pembahasan

Soal di atas sepertinya tidak lengkap karena seharusnya disertai juga dengan pilihan jawabannya. Berikut adalah soal yang lengkap:

Salah satu gerakan dasar yang ada pada senam lantai adalah gerakan roll. Arah dari gerakan roll adalah

A. Samping kiri

B. Depan

C. Samping kanan

Maka dari itu, jawaban yang paling tepat adalah pilihan (B). Pilihan (B) tepat karena gerakan roll adalah salah satu gerakan dasar yang ada pada senam lantai. Gerakan roll ini sebenarnya bisa dilakukan ke dua arah, yakni ke arah depan dan ke belakang. Namun, gerakan roll depan adalah gerakan berguling yang lebih mudah dan lebih umum untuk dilakukan, terutama oleh peserta didik. Gerakan guling ke depan menjadi gerakan yang lebih umum karena resiko cedera pada gerakan guling ke depan yang lebih rendah ketimbang guling ke belakang. Meskipun begitu, kita tetap harus melakukan pemanasan yang menyeluruh dan terutama fokus pada otot leher sebelum melakukan gerakan guling ke depan atau belakang.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang manfaat senam lantai brainly.co.id/tugas/4426624
  2. Materi tentang gerakan senam lantai brainly.co.id/tugas/20327000
  3. Materi tentang pengertian senam lantai brainly.co.id/tugas/21921179

Detail jawaban

Kelas: 8

Mapel: Penjaskes

Bab: 6 – Senam Lantai

Kode: 8.22.6

#AyoBelajar #SPJ2


#FestivalPanji #TanyaJawab #AyoBelajar #AyoMembaca #AyoPintar #DuniaPendidikan #TanyadanJawab #IndonesiaPintar #PenerusBangsa #CerdasPendidikan #HidupPendidikan #PintarJawab #Kuesioner #CepatBisa #Festival Panji #FestivalPanji ID #MenjawabPertanyaan #SD #SMP #SMA

Sekian ulasan mengenai jawaban dari pertanyaan:

Gerakan roll, yaitu gerakan berguling ke …. *​

Kami harapkan bahwa informasi yang kami bagikan dalam artikel tanya jawab di atas dapat memberikan wawasan dan solusi bagi kamu yang membutuhkan jawaban dengan tepat. Teruslah berinovasi dan belajar untuk memperbaiki kualitas pengetahuan demi masa depan yang lebih baik.

Apabila kamu membutuhkan informasi lain tentang pertanyaan atau seputar dunia Pendidikan, silahkan kunjungi laman atau artikel kami yang lain.


Penulis: Penulis Senja