Rekomendasi terbaik untuk jawaban dari pertanyaan yang telah FestivalPanji kurasi untuk kamu:
Jawaban:
Jumlah negara pendiri ASEAN yang ikut menandatangani Deklarasi Bangkok adalah LIMA NEGARA. Negara-negara tersebut antara lain adalah:
- Indonesia
- Malaysia
- Singapura
- Thailand
- Filipina
Pembahasan
ASEAN adalah organisasi regional di kawasan Asia Tenggara. ASEAN ini adalah singkatan dari Association of Southeast Asian Nations. Dalam istilah Indonesia, ASEAN disebut dengan PERBARA yang merupakan singkatan dari Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara.
ASEAN terbentuk berdasarkan Deklarasi Bangkok yang ditandatangani oleh 5 negara termasuk Indonesia pada 8 Agustus tahun 1967. Kelima negara inilah yang kemudian disebut dengan negara pendiri ASEAN.
Pada perkembangan selanjutnya, keanggotaan ASEAN pun bertambah dengan bergabungnya Brunei Darussalam pada tahun 1084, Vietnam pada tahun 1995, Laos dan Myanmar pada tahun 1997 dan Kamboja pada tahun 1999.
Pelajari lebih lanjut:
- Materi tentang pengertian ASEAN brainly.co.id/tugas/2185746
- Materi tentang negara-negara anggota ASEAN brainly.co.id/tugas/3869314
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
Detil Jawaban
Kode : 9.10.9
Kelas : 3 SMP
Mapel : IPS
Bab : Asia Tenggara
Kata Kunci : ASEAN, Perbara, Deklarasi, Bangkok
Sekian ulasan mengenai jawaban dari pertanyaan:
jumlah negara pendiri asean yg menandatangani deklarasi bangkok adalah
Kami harapkan bahwa informasi yang kami sampaikan dalam artikel tanya jawab di atas dapat memberikan wawasan dan solusi bagi kamu yang membutuhkan jawaban dengan tepat. Teruslah berinovasi dan belajar untuk memperbaiki kualitas pengetahuan demi masa depan yang lebih baik.
Apabila kamu membutuhkan informasi lain tentang pertanyaan atau seputar dunia Pendidikan, silahkan kunjungi laman atau artikel kami yang lain.
Penulis: Penulis Senja