mohon bantuan nya:)​

Inilah jawaban untuk pertanyaan yang kamu cari dari proses kurasi Festival Panji:


Jawaban:

Berikut jawaban terkait dengan beberapa pertanyaan di atas.

  1. Manfaat yang diperoleh dengan mendengar ceramah adalah, mendapatkan ilmu baru, memperoleh informasi, mengasah konsentrasi, meningkatkan keimanan, mengingatkan diri terhadap hal yang tidak seharusnya dilakukan, dan lain sebagainya.
  2. Manfaat yang saya peroleh jika menyampaikan ceramah adalah, dapat berbagi pengalaman, berbagi informasi, mendapat pahala karena menyeru pada kebaikan, dan lain sebagainya.
  3. Mendengarkan ceramah dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja, tetapi ada umumnya biasanya ceramah dilakukan di masjid pada saat ada kegiatan seperti pada bulan ramadhan, pengajian dan lain sebagainya.
  4. Ceramah, pidato dan khutbah memiliki persamaan dalam hal penyampaian informasi atau pengetahuan kepada pendengar serta ajakan untuk melakukan sesuatu yang baik. Adapun perbedaannya, ceramah ialah mengajak kepada hal yang bersifat keagaamaan dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja. Adapun khutbah penyampaian atau ajakan yang memiliki aturan tertentu dan hanya bisa dilakukan pada saat tertentu pula. Sementara Pidato berupa ajakan yang bersifat umum, dapat berupa seruan menjaga lingkungan, dan lain sebagainya.
  5. Informasi atau pengetahuan yang dapat saya peroleh dari ceramah, seperti hikmah berpuasa, pahala yang akan diperoleh dari setiap perbuatan baik, balasan terhadap perbuatan yang buruk, dan lain sebagainya.

Penjelasan:

Ceramah merupakan seruan atau ajakan untuk melakukan kebaikan dan berhubungan dengan keagamaan. Mendengarkan ceramah banyak memberikan manfaat bagi kita apalagi ketika kita yang memberikan ceramah. Tetapi, memberikan ceramah memerlukan sedikit persiapa seperti pemahaman akan apa yang akan disampaikan agar orang yang mendengarkan mampu memahami maksud dan tujuan dari ceramah kita. Ceramah biasanya dilakukan di acara pengajian, ataupun pada bulan ramadhan tepatnya sebelum dilangsungkan shalat tarwih. Dalam ceramah biasanya dicantumkan beberapa dalil yang berguna untuk menguatkan argumen serta ajakan yang ada di dalam sebuah ceramah.

» Pelajari Lebih Lanjut:

  • Materi tentang contoh teks ceramah, brainly.co.id/tugas/25634262
  • Materi tentang pengertian ceramah, brainly.co.id/tugas/23522758
  • Materi tentang pengertian khutbah, brainly.co.id/tugas/23522758

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban  

Kelas          : IX SMP

Mapel         : Bahasa Indonesia

Bab             : Bab 7 – Pidato

Kode           : 9.1.7

#JadiRankingSatu


#FestivalPanji #TanyaJawab #AyoBelajar #AyoMembaca #AyoPintar #DuniaPendidikan #TanyadanJawab #IndonesiaPintar #PenerusBangsa #CerdasPendidikan #HidupPendidikan #PintarJawab #Kuesioner #CepatBisa #Festival Panji #FestivalPanji ID #MenjawabPertanyaan #SD #SMP #SMA

Demikian ulasan mengenai jawaban dari pertanyaan:

mohon bantuan nya:)​

Kami harapkan bahwa informasi yang kami sampaikan dalam artikel tanya jawab di atas dapat memberikan wawasan dan solusi bagi kamu yang membutuhkan jawaban dengan tepat. Teruslah berinovasi dan belajar untuk memperbaiki kualitas pengetahuan demi masa depan yang lebih baik.

Apabila kamu membutuhkan informasi lain tentang pertanyaan atau seputar dunia Pendidikan, silahkan kunjungi laman atau artikel kami yang lain.


Penulis: Penulis Senja