siapa saja yang memanfaatkan air sungai

Jawaban terbaik dari proses kurasi oleh FestivalPanji.id untuk Anda:


Jawaban:

Yang bisa memanfaatkan air sungai adalah MANUSIA, juga makhluk hidup (binatang atau tumbuhan) yang habitatnya ada di sekitar sungai baik itu di sekitar sungai atau di dalam sungai itu sendiri.

Baca lebih lanjut mengenai pengertian sungai brainly.co.id/tugas/12760747

»Pembahasan

Sungai sendiri adalah salah satu sumber daya alam akuatik (perairan) yang akrab dalam kehidupan kita sehari-hari. Sungai ini banyak dimanfaatkan oleh manusia untuk memenuhi beragam kehidupannya. Contoh pemanfaatan sungai seperti sebagai sumber air bersih untuk minum, sebagai sumber pengairan sawah dan kebun, sebagai sumber energi alternative (energi kinetic) dan lain sebagainya.

Ketahui lebih lanjut tentang apa itu sungai brainly.co.id/tugas/1570738

Oleh sebab manfaatnya yang sangat banyak dan penting maka semua pihak diminta untuk berperan dalam menjaga kelestarian eksosistem sungai agar pemanfaatannya bisa berkelanjutan.

Pelajari lebih lanjut tentang definisi sungai brainly.co.id/tugas/22597

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode   : –

Kelas  : 5 SD

Mapel : Tematik

Bab     : Tema 8 Persediaan Air Sungai

#JadiRankingSatu


#FestivalPanji #TanyaJawab #AyoBelajar #AyoMembaca #AyoPintar #DuniaPendidikan #TanyadanJawab #IndonesiaPintar #PenerusBangsa #CerdasPendidikan #HidupPendidikan #PintarJawab #Kuesioner #CepatBisa #Festival Panji #FestivalPanji ID #MenjawabPertanyaan #SD #SMP #SMA

Demikian ulasan mengenai jawaban dari pertanyaan:

siapa saja yang memanfaatkan air sungai

Kami harapkan bahwa informasi yang kami bagikan dalam artikel tanya jawab di atas dapat memberikan wawasan dan solusi bagi kamu yang membutuhkan jawaban dengan tepat. Teruslah berinovasi dan belajar untuk memperbaiki kualitas pengetahuan demi masa depan yang lebih baik.

Apabila kamu membutuhkan informasi lain tentang pertanyaan atau seputar dunia Pendidikan, silahkan kunjungi laman atau artikel kami yang lain.


Penulis: Penulis Senja