Jawaban terbaik dari proses kurasi oleh FestivalPanji.id untuk Anda:
Jawaban:
Terjemahan dalam bahasa Indonesia untuk up to you adalah terserah kamu (kamu yang bertanggung jawab atau kamu yang memutuskan).
Pembahasan
Dalam menerjemahkan suatu kalimat bahasa Indonesia ke dalam bahasa Inggris maupun sebaliknya, perlu diketahui makna masing-masing kata sekaligus konteks kalimat yang diterjemahkan. Frasa up to you, bisa dibagi menjadi dua yakni up to dan you. Dalam bahasa Inggris, up to yang diikuti dengan object pronoun atau apa saja yang merujuk pada seseorang (someone), berarti suatu hal diserahkan kepada seseorang tersebut untuk diputuskan, atau dipikul tanggung jawabnya.
Contoh kalimat:
It’s now up to the President to save the people from poverty.
Would you like a cup of coffee or tea? It’s up to you.
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang parts of speech brainly.co.id/tugas/10939317
—————————–
Detil Jawaban
Kelas : X
Mapel : Bahasa Inggris
Bab : Part of Speech and Sentence Building
Kode : 10.5.1
Kata Kunci: up to you
Demikian ulasan mengenai jawaban dari pertanyaan:
up to you itu apa sih artinya…………..
Kami harapkan bahwa informasi yang kami bagikan dalam artikel tanya jawab di atas dapat memberikan wawasan dan solusi bagi kamu yang membutuhkan jawaban dengan tepat. Teruslah berinovasi dan belajar untuk memperbaiki kualitas pengetahuan demi masa depan yang lebih baik.
Apabila kamu membutuhkan informasi lain tentang pertanyaan atau seputar dunia Pendidikan, silahkan kunjungi laman atau artikel kami yang lain.
Penulis: Penulis Senja